Senin, 01 Desember 2014

Tips merawat kulit saat musim kemarau

Artikel ini penting dibaca ketika musim kemarau. Bagaimana seharusnya kita merawat sehingga kulit kita tetap terjaga kesehatan dan kecantikannya.

Salah satu faktor lingkungan yang mengancam kulit adalah paparan cahaya ultraviolet matahari, apalagi kita berada di daerah tropis. Paparan cahaya matahari akan membuat kulit wajah menjadi kusam, kering, berkerut dan muncul flex.

Berikut adalah beberapa tips yang perlu kita lakukan.

Konsumsi lebih banyak sayuran dan buah - buahan
Sayuran dan buah-buahan mengandung banyak mineral, zinc dan vitamin yang berguna menjaga kesegaran kulit.  Pada saat musim kemarau cairan tubuh akan lebih banyak terbuang sehingga beresiko terkena dehidrasi.

Pakai pelindung wajah tambahan
Gunakan pelindung wajah tambahan seperti payung, kacamata hitam atau topi dari sengata langsung cahaya matahari

Facial
Facial akan membuat kulit wajah lebih rileks dan membuat bagian kulit yang telah mati. Dengan cara dipijat maka aliran darah di kulit akan lebih lancar sehingga wajah terlihat segar dan cerah.

Pelembab
Dengan rajin menggunakan pelembab maka kulit akan terjaga dari kering dan kusam. Gunakan krim pada pagi hari untuk menjaga kelembaban kulit, dan krim malam untuk menjaga supaya kulit wajah tetap kenyal.

Rajin olah raga

Olah raga secara rutin sangat baik bagi kesehatan tubuh dan menjaga peredaran darah tetap lancar. Dengan cara ini kulit wajah terlihat lebih segar, berseri dan tampak muda.

Rutin membersihkan wajah

Setelah beraktifitas seharian, kulit wajah kita menjadi kotor dan berkeringat. Kondisi ini dapat memicu jerawat. Secara rutin, bersihkan wajah, terutama menjelang tidur.


Kamis, 22 Mei 2014

Kosmetik Herbal Penghalus Kulit

Kosmetik Herbal yang berguna mengangkat Sel-Sel Kulit Yang Mati

Skin Revealing Exfoliator 


Tradisi selama ratusan tahun, wanita Tahiti menumbuk biji-bijian, kacang-kacangan dan bamboo yang dibuat menjadi pasta untuk memoles kulit mereka agar halus dan bercahaya. Skin Revealing Exfoliator mengandung paduan macadamia nut, bamboo powder, coconut, pearl powder & sea salt untuk mengangkat penumpukan sel-sel kulit mati dan membuat permukaan kulit menjadi halus bercahaya.

Cara Pemakaian Skin Revealing Exfoliator
Gunakan 1 – 2 kali seminggu pada wajah yang sudah dibersihkan. Ambil secukupnya dan oleskan pada wajah yang dalam keadaan basah. Lakukan gerakan rotasi kecil secara lembut, terutama pada bagian kulit wajah yang terasa kasar atau memiliki komedo seperti di bagian hidung. Selanjutnya bilas dengan air hingga bersih.

Kandungan  Skin Revealing Exfoliator

Noni Juice
Memberikan anti-oksidan dan membantu membersihkan kulit.

Blend of Pearl Powder, Crushed Coconut, Macadamia Nut, Bamboo Powder, and Sea Salt
Secara lembut mengangkat penumpukan sel-sel mati dan membuat kulit bercahaya

Kukui Nut
Memiliki asam lemak yang penting agar kulit terlihat lebih sehat dan memberikan kelembaban ringan untuk kulit.

Macadamia Oil
Membantu memperbaharui kulit dan memberikan kelembaban bersifat non-comedogenic.

Harga Rp. 200.000


Rabu, 21 Mei 2014

Krim Herbal Perawatan Mata

Krim Perawatan Mata yang mampu menghilangkan kerutan di kulit sekitar mata

Sejalan dengan bertambahnya usia, sel-sel kulit kita mulai menurun daya kerjanya. Awal penuaan kulit yang paling cepat terjadi dan terlihat adalah di bagian sekitar mata.

Aktifitas mata yang berlebihan seperti terlalu sering di depan computer, banyak membaca, kurang tidur dan aktifitas lain, mengakibatkan mata lelah sehingga muncul bayangan hitam di bawah mata.

Bila hal tersebut berlangsung terus menerus, karena aktifitas kita mengharuskan demikian, maka masalah kulit disekitar mata akan semakin bertambah, seperti munculnya kantung mata dan kerutan. Tentu saja kita dapat melakukan perawatan kulit untuk mengurangi masalah tersebut dan mencegah agar tidak semakin memburuk penampilan kulitnya.

Dengan Te Poema Restorative Eye Essence, krim perawatan mata yang lembut untuk menyamarkan bayangan hitam, membantu mengencangkan kulit dan menipiskan garis-garis kerutan di sekitar mata, berkat kandungan formula Micro-swelling Defense Complex seperti daun noni, noni juice, passion flower chrysin, bamboo extract, sweet pea dan lain-lain akan membuat kulit sekitar mata tampak lebih berseri.
Krim herbal perawatan kulit sekitar mata

Cara Pemakaian TE POEMA™ Restorative Eye Essence

Oleskan tipis-tipis merata difokuskan pada bagian bawah mata, lalu lakukan gerakan tepuk-tepuk ringan. Produk ini terasa hangat saat digunakan. Dapat dipakai pada pagi maupun malam hari.

Kandungan TEPOEMA™ Restorative Eye Essence

Micro-swelling Defense Complex I

Noni Juice
Memberikan anti-oksidan dan membantu membersihkan kulit.

Noni Leaf  Extract
Meredakan peradangan kecil dan membantu melembutkan kulit yang terasa iritasi

Passion Flower Chrysin
Mengurangi bayangan hitam di bawah mata

Haloxyl
Mengempiskan mata sembab dan menyamarkan lingkaran hitam di bawah mata

Blend of Bamboo Extract & Sweet Pea Extract
Merevitalisasi kulit dengan mengurangi garis halus dan kerutan pada kulit

Glucosamine HCI
Membantu membuat kulit lebih kencang dan menipiskan kerutan di sekitar mata

Palmitoyl Peptides
Membantu mengempiskan kantung mata

Krim Herbal Perawatan Mata Te Poema Restorative Eye Essence ini dijual dengan harga Rp. 300 ribu.

Selasa, 20 Mei 2014

Khasiat Defy Untuk Peremajaan Kulit

Defy adalah kosmetik herbal terbaik untuk merawat kulit wajah Anda.

Produk utama Defy ada 3 yaitu  Face Lifting Night Cream, Age Erasing Serum dan Renewing Eye Treatment.



Paket Lengkap Defy


Face Lifting Night Cream memiliki manfaat menstimulasi produksi elastin baru dan asam hyaluronic. Melalui cara ini, kulit akan tampak terangkat,  kencang dan kelembaban kulit terjaga. Terbentuknya kolagen baru akan mengurangi keriput kulit wajah.

Seiring bertambahnya usia, tidak bisa dihindari akan muncurgaris-garis halus dan kerutan di wajah. Faktor lingkungan juga turut mempercepat proses penuaan kulit seperti polusi udara, asam, oksidasi, udara kering dan radiasi UV.

Age Erasing Serum bermanfaat mengurangi munculnya keriput, mengurangi munculnya bintik, mencegah aksi dari tirosinase, meningkatkan tekstur dan warna kulit.

Warna kulit tidak merasa sangat mencemaskan. Kondisi ini terjadi akibat tirosinase memproduksi melanin atau pigmen kulit terlalu cepat. Kosmetik Defy Age Erasing Serum bisa mengatsi kondisi tidak meratanya warna kulit.

Renewing Eye Treatment berfungsi merangsang pembentukan kolagen baru, mendukung hidrasi kulit yang lebih baik, mengaktifkan penghapusan pigmen yang bertanggung jawab untuk warna lingkaran gelap, dan mengurangi munculnya garis-garis halus dan kerutan.

Lingkaran hitam , kulit keriput, kering dan longgar di bawah mata diakibatkan penipisan kolagen dan elastin , penumpukan pigmen, genetika, dan penipisan kulit kering.

Secara umum, Defy mampu membantu proses peremajaan kulit wajah dikarenakan kandungan nutrisi bioaktif di dalam kosmetik herbal ini.


Cara Meremajakan Kulit Secara Herbal

Produk kosmetik herbal dari Morinda Bioactive yaitu Defy diciptakan untuk membuat kulit wajah cantik alami dan sehat. Faktor usia yang membuat penuaan kulit wajah dapat dihambat.

Beberapa hal yang membuat wanita merasa wa-was di usia senja adalah kulit menjadi kendur, kulit kering dan memiliki tekstur yang kasar, terjadinya hiperpigmentasi, kulit menjadi kusam dan munculnya bintik gelap di bawah lingkaran mata.

Defy mampu menjawah berbagai kekuatiran kalangan wanita di atas. Hal ini dikarenakan Defy memiliki kandungan yang bebas paraben, berasal dari sumber alami, ramah terhadap semua jenis kulit, hypoallergenic, dan sudah lulus uji keamanan  dan dermatologis.

Dengan kandungan seperti di atas, tidak heran jika proses peremajaan kulit wajah bisa berlangsung cepat. Efek positif dari Defy bisa kita lihat dalam 14 hari ke depan setelah pemakainan rutin.



Senin, 19 Mei 2014

Cara Memilih Pembersih Wajah Yang Baik

Bagaimana Cara Memilih Pembersih Wajah yang Baik ?

Cleansing is a must!

Membersihkan wajah, bisa dikatakan step awal yang sangat penting dalam perawatan kulit wajah. Kesalahan dalam memilih dan menggunakan pembersih wajah bisa jadi justru menyebabkan wajah teriritasi atau bahkan berjerawat. 
Pilih pembersih wajah dari bahan alami

Berikut ini beberapa poin penting tentang pembersih wajah.

1.  Cleansing Milk, Oil, Foam atau scrub?

Cukupkah memakai Foam? Atau haruskah membersihkan wajah dengan cleansing milk, kapan perlu cleansing oil? Pertanyaan-pertanyaan tersebut masih sering lhoo muncul. Banyak perempuan masih bingung. 

Sederhananya begini, jika Anda terbiasa memakai make-up yang lengkap seperti foundation, eyeliner, mascara dan sebagainya, tampaknya Anda perlu Cleansing oil. Atau Cleansing Milk, baru kemudian dibersihkan lagi dengan foam. Jika Anda hampir tanpa make-up mungkin cukuplah memakai foam.

Kapan facial scrub digunakan?

Minggu, 18 Mei 2014

Tips Memilih Pelembab Bagi Kulit Berminyak

Masih perlukah kulit berminyak menggunakan pelembab ?  Bagaimana cara memilih pelembab bagi kulit berminyak ?

Jenis kulit berminyak memiliki kelenjar sel lemak dan lapisan stratum kornium epidermis (sel tanduk) yang lebih banyak dibanding kulit kering.
perawatan kulit berminyak

Kulit berminyak akan tampak lebih lembab dan bertekstur lembut sehingga tak heran jika pemilik kulit berminyak akan terlihat lebih awet muda dari umur sebenarnya. Produksi minyak berlebihan pada jenis kulit berminyak ini, kerap di artikan bahwa kulit jenis ini tak lagi butuh pelembab.

Faktanya semua jenis kulit perlu terhidrasi dengan baik. Kulit yang tidak terhidrasi dengan baik akan memicu kelenjar sebum untuk memproduksi minyak terus menerus sehingga wajah akan lebih berminyak dari biasanya.

Namun, cermatlah memilih pelembab, karena salah dalam memilih pelembab pada kulit berminyak akan dapat menimbulkan masalah seperti komedo, jerawat, atau kulit makin oilly sehingga make-up tidak menempel dengan baik.

Nah, berikut tips dalam memilih pelembab bagi pemilik kulit berminyak, agar pelembab Anda berfungsi secara optimal.

1. Pilih Yang Waterbased
Pilihlah pelembab yang berbahan dasar air/water based. Pelembab water based berfungsi untuk memberi air pada kulit tanpa bertambahnya produksi minyak pada jenis kulit berminyak.

2. Waspada komedo dan jerawat.
Komedo dan jerawat adalah masalah umum terutama pada wajah berminyak. Jika kulit Anda cenderung berkomedo, pilih pelembab dengan label Non-comedogenic. Untuk Anda yang bermasalah dengan jerawat juga bisa memilih pelembab for acne prone skin.

3. Aplikasikan dengan benar
Perhatikan cara pengaplikasian yang benar, pastikan wajah telah dalam keadaan bersih saat Anda mengoles pelembab.Lalu tunggu beberapa saat sebelum Anda timpa dengan skincare lain, atau make-up di atasnya.

Memilih pelembab yang tepat bagi kulit berminyak akan memberikan jaminan kecantikan dan kesehatan kulit anda.